Bab 70

Malam ini Anna tidak bisa tidur karena masih memikirkan Arun dan Sean. Anna merasa bahwa mereka berdua adalah orang yang sama. Semua yang ada pada diri Arun sama persis dengan Sean. Anna menggulingkan tubuhnya ke arah kanan dan kiri, namun tetap saja ia tidak bisa tidur. Sudah berulangkali memejamka...

Masuk dan lanjutkan membaca