Bab 152

Melihat mereka berdua menoleh ke arahnya, Liu Xu tahu bahwa ucapannya tadi bisa menimbulkan salah paham, maka dia menambahkan, "Malam ini rumah ini milik kalian berdua, aku akan tidur di rumah kakakku."

"Jangan pergi, dong," kata Chen Tianyou, "Malam ini aku hampir mati ketakutan, kalau kamu tidak ...