Bab 42

Sebenarnya Liu Xu hanya ingin berbincang dan bernostalgia dengan Liu Menglin, sama sekali tidak berniat membuat Liu Menglin melakukan hal yang lebih. Namun, karena Liu Menglin yang menawarkan diri, Liu Xu tentu saja tidak menolak, sehingga dia langsung menunjukkan senjata ketiga yang mengerikan itu....