Bab 65

Malam itu setelah pelajaran tambahan, aku sebenarnya ingin pulang bersama Lin Xia, tapi karena hari itu giliranku dan Si Empat untuk piket, aku menyuruh Lin Xia pulang duluan. Aku dan Si Empat membersihkan kelas dengan asal-asalan. Ketika kami selesai dan hendak pulang, sekolah sudah hampir kosong. ...