Bab 322


"Mami sama papi mau nginep di sini?" tanya Veve, tubuhnya masih terbaring lemah di atas kasur.

"Iya. Besok kita ke dokter ya! Mami sudah janjian sama temen Mami yang seorang dokter," jawab Viola.

"Mami sama papi enggak ada acara besok? Biasanya jadwal kalian kan padat. Terus besok Veve bisa dian...

Masuk dan lanjutkan membaca