Bab 59

"Rachel."

Panggilan itu membuat Rachel mendongak, sementara Bastian yang berdiri tak jauh di depannya, menatap Rachel dengan ekspresi masam.

Dia tak mengatakan apa pun selain berjalan masuk ke dalam kamar Rachel.

Saat ini, di ruangan tengah apartemen yang ditinggali olehnya, Rachel sedang bersantai ...

Masuk dan lanjutkan membaca