Bab 71

Lan Yu tampak tenang, tak mengeluarkan sepatah kata pun, suasana di kamar pun sunyi senyap, hanya terdengar napas kedua orang yang naik turun. Setelah beberapa saat, Li Ming'an menggertakkan giginya, berkata pelan, "Kamu tidur lagi aja, aku bangun duluan."

Baru saja ia hendak bangkit, tubuhnya geme...