Bab 140

“Hei,” pria itu menyapaku dengan wajah cemas. Dia menutup pintu, lalu bergegas menghampiri ranjang yang aku tempati.

“Kau baik-baik saja?” tanya Steven. Dia menatapku dengan mata cokelatnya yang dirundung kepanikan.

Aku tersenyum tipis, sangat tipis, seraya mengangguk singkat.

“Astaga ... bagaimana ...

Masuk dan lanjutkan membaca