Bab 401

S2-Ketidakwajaran

Aku meminta tolong pada Anna untuk mengatur ulang jadwalku hari ini. Bahkan meski ini masih pukul dua siang, tetapi aku memutuskan untuk kembali ke New York.

Bukan untuk pulang, melainkan menemui Steven di gedung Rieley Group.

Aku tiba di tempat tujuanku sekitar pukul setengah lima...

Masuk dan lanjutkan membaca